Waspira News | SUBANG – Guna memulihkan kepercayaan masyarakat terhadap institusi Kepolisian, Personil Sat Samapta Polres Subang sempat bantu warga yang mengalami kecelakaan tunggal. Atau terjatuh dari kendaraannya, dengan membawanya ke rumah sakit terdekat, saat melaksanakan Patroli Perintis Presisi.
Personil Sat Samapta Polres Subang Bantu Warga
Atas arahan dan petunjuk Kapolres Subang, AKBP Ariek Indra Sentanu, S.H., S.I.K., M.H. giat Patroli. Tersebut di pimpin oleh Kasat Samapta Polres Subang dan jajaran, beserta personil Polres Subang.
Baca Juga : Kapolda Jabar Audensi Dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI)
Adapun tujuan dari di laksanakannya Patroli Perintis Presisi ini di antaranya guna memberikan rasa aman dan tentram. Di wilayah hukum Polres Subang. Guna memulihkan rasa kepercayaan masyarakat terhadap Instansi Kepolisian.
Selain itu giat tersebut juga di lakukan untuk dapat berkomunikasi dengan masyarakat tentang permasalahan yang terjadi di masyarakat dan ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
Patroli ini di laksanakan dengan mengedepankan pelayanan yang humanis dan tertib. Ujar kupolers,
Humas Polda Jabar/WN
Leave feedback about this